Skip to main content
Berita KegiatanPencegahan dan Pemberdayaan Masyarakat

Pelaksanaan KIE P4GN Melalui Sosialisasi Anti Narkoba Secara Mobile Di Wilayah Kota Makassar

Dibaca: 2 Oleh 26 Mei 2023Tidak ada komentar
Pelaksanaan KIE P4GN Melalui Sosialisasi Anti Narkoba Secara Mobile Di Wilayah Kota Makassar
#BNN #StopNarkoba #CegahNarkoba

Tujuan dilaksanakannya kegiatan ini adalah sebagai upaya penyebarluasan informasi P4GN kepada Masyarakat dan juga diharapkan adanya Sosialisasi P4GN secara mobile warga Kota Makassar terhindar dari Penyalahgunaan dan Peredaran Gelap Narkoba serta Gelorakan semangat War On Drugs.

Adapun hasil kegiatan ini, yaitu terlaksananya program Kegiatan Informasi dan Edukasi (KIE) P4GN secara mobile, bertambahnya jumlah warga Kota Makassar yang mendapatkan informasi P4GN, dan diharapkan informasi P4GN ini dapat menumbuhkan kesadaran masyarakat untuk tolak penyalahgunaan dan peredaran gelap narkoba War On Drugs.

Kirim Tanggapan

made with passion and dedication by Vicky Ezra Imanuel